Honda dan Sony Bekerja Sama Untuk Menghadirkan Mobil Listrik

Honda Motor Co., Ltd. dan Sony Group Corporation meresmikan Sony Honda Mobility Inc. sebagai bentuk kerja sama untuk mengembangkan mobil listrik. Bisnis baru ini nantinya bermarkas di Tokyo dan akan mulai beroperasi di tahun 2022, sedangkan penjualan mobil listrik rencananya akan dimulai pada 2025.
Honda menawarkan kecanggihan teknologi di bidang keselamatan dan keramahan terhadap lingkungan, kemampuan menunjang mobilitas, teknologi pembuatan bodi mobil, serta pengalaman purna jual. Pihak Sony akan berkontribusi dalam teknologi imaging, sensing, telekomunikasi, jaringan dan hiburan.
Sebelumnya Honda telah mengumumkan rencana untuk meluncurkan sebanyak 30 mobil listrik secara global hingga tahun 2030, dengan volume produksi lebih dari 2 juta unit setiap tahunnya.
Kategori Artikel
Berita Terbaru
-
27 June 2025
Selamat Tahun Baru Islam 1447 H
-
19 June 2025
Honda STEP WGN e:HEV Siap Meluncur di GIIAS 2025
-
13 June 2025
5 Cairan Mobil Penting yang Wajib Kamu Perhatikan
-
11 June 2025
New Honda HR-V RS e:HEV: Revolusi Hybrid Hadir di Indonesia
-
06 June 2025
Selamat Hari Raya Idul Adha 1446 H
-
03 June 2025
Prestasi Gemilang Honda di Otomotif Award 2025
-
01 June 2025
Selamat Hari Lahir Pancasila 2025
-
29 May 2025
Selamat Memperingati Hari Kenaikan Yesus Kristus 2025
-
23 May 2025
5 Tanda Oli Mesin Harus Segera Diganti
-
20 May 2025
Selamat Memperingati Hari Kebangkitan Nasional 2025