Honda Kampanyekan Berkendara Aman Untuk Konsumen

Honda mengadakan acara bertema "Honda Safety Driving Clinic" di Sirkuit Internasional Sentul pada 15 Juli 2018 untuk mengajarkan cara berkendara aman di jalan. Acara ini diikuti oleh konsumen dan komunitas mobil Honda.
Di sepanjang acara, peserta diperkenalkan pada fitur-fitur keselamatan yang ada dalam mobil Honda. Selain itu, Honda juga mengajak peserta mempraktekkan teori-teori berkendara aman yang bisa diaplikasikan untuk kondisi sehari-hari, seperti pemeriksaan kendaraan, postur mengemudi, cara parkir, serta bagaimana menghadapi berbagai macam kondisi jalanan.
Kategori Artikel
Berita Terbaru
-
02 May 2025
Selamat Hari Pendidikan Nasional 2025
-
01 May 2025
Selamat Hari Buruh Internasional 2025
-
23 April 2025
Selamat Hari Raya Galungan dan Kuningan 2025
-
22 April 2025
Penjualan Honda Naik 5,3% Bulan Maret 2025, Honda Brio dan Lini SUV Jadi Andalan
-
21 April 2025
Selamat Hari Kartini 2025
-
20 April 2025
Selamat Hari Raya Paskah 2025
-
18 April 2025
Selamat Memperingati Jumat Agung 2025
-
31 March 2025
Selamat Hari Raya Idul Fitri 1446 H
-
29 March 2025
Selamat Hari Raya Nyepi Tahun Baru Saka 1947
-
20 March 2025
Info Operasional Idul Fitri 2025